Suasana Dermaga Pelabuhan Melonguane Photo Pribadi Stevenly Takapaha |
Kabupaten Kepulauan Talaud adalah salah satu kabupaten di Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia dengan ibu kota Melonguane. Kabupaten ini berasal dari pemekaran Kabupaten Kepulauan Sangihe dan Talaud pada tahun 2000. Kabupaten Kepulauan Talaud terletak di sebelah utara Pulau Sulawesi. Wilayah ini adalah kawasan paling utara di Indonesia timur, berbatasan dengan daerah Davao del Sur, Filipina di sebelah utara. Jumlah penduduknya adalah 91.067 jiwa. Kabupaten Kepulauan Talaud merupakan daerah bahari dengan luas lautnya sekitar 37.800 Km² (95,24%) dan luas wilayah daratan 1.251,02. Terdapat tiga pulau utama di Kabupaten Kepulauan Talaud, yaitu Pulau Karakelang, Pulau Salibabu, dan Pulau Kabaruan.
Berikut Wisata Syarta di Talaud:
- Bandara Melonguane
- KM. Barcelona 1
- Dermaga Pelabuhan Melonguane
- Pantai Melonguane
- Penginapan Melisa
- Satwas SDKP Kepulauan Talaud
- Kel. Lariwu - Mangolo
- Monumen Tuhan Yesus Raja Memberkati
- Kota Melonguane
- Pantai Tambio'e
- Trip To Porodisa
- Pulau Nusa Topor
- Goa Totombatu
- Taloara Beo
- Pantai Taloara Beo
- Alni Altirs Mema
- Ceria Mart
- Coto Melonguane
- GPkdI Melonguane
- Nasi Kuning Melongune
- RM. Key N' Joy
- RM. Mitha Chines Food
- RM. Sry Rejeki
- Warung Lalapan Dermaga Melonguane
- RM. Berkat "Mama Opo"
- Dermaga Pelabuhan Lirung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar